Sistem kerja sinar garut family



Sistem Kerja

Sistem kerja yang dilakukan di sinar garut family adalah perusahaan yg bergerak dibidang kuliner, perusahaan ini menjual kue dan juga es campur.   Berikut adalah prosedur-prosedur atau disebut juga sistem pembukuan pada UKM untuk suatu periode waktu tertentu yang diantaranya adalah :


  •  Pencatatan Transaksi
    Pencatatan ini dilakukan apabila terjadi sebuah transaksi seperti pembelian, kas, dan lainnya.

·         Pembuatan bukti asli
sebagai bukti yg sah, harus dibuatnya bukti asli pembelian atau pengeluaran yang menyerupai :
  • Kwitansi
Kwitansi merupakan bukti bahwa seseorang dari perusahaan telah menerima sejumlah uang tunai.

  • ·  Faktur Penjualan atau Pembelian

Setiap penjualan secara kredit memerlukan bukti yang disebut faktur. Bagi si penjual faktur tersebut merupakan faktur penjualan sebaliknya faktur yang dikirimkan kepada sipembeli merupakan faktur pembelian.

  •    Neraca lajur
    Setelah semua transaksi selama periode dibukukan di buku besar, dihitung. Setiap saldo masing-masing perkiraan dapat perkiraan akan memiliki saldo debet, kredit, atau nol.


  • Menyusun laporan keuangan
    Perusahaan membuat laporan laba rugi

Komentar

Postingan Populer